Blog Berisi Seputar Artikel Terbaru | Aplikasi | Tutorial Komputer | Blogging | Info Penting

Cara Memasang Kode HTML / Java Script di Blog

blog, blog
Cara Memasang Kode HTML / Java Script di Blog blogger, tentunya sangatlah mudah. namun bagi pemula mungkin kesulitan dan bingung, bagaimana caranya. karena mungkin hendak memasang sebuah kode HTML / Java Script sebuah animasi / afiliasi / icon / widget untuk penunjang optimasi blog /apapun itu.


okay, langsung saja, caranya sangat mudah, dalam hal ini saya akan menuliskan dua cara. mengapa? karena adakalanya para blogger menggunakan tampilan yang berbeda, ada yang tampilan lama dan ada yang tampilan baru. silahkan untuk mencocokkan dengan tampilan blog shobat y.


Cara Memasang Kode HTML / Java Script di Blog blogger untuk tampilan lama blogger adalah sebagai berikut:

1. login ke akun blogger shobat
2. klik "rancangan"
3. klik "tambah widget"
4. lalu paste kode HTML yang sudah shobat copy sebelumnya yang ingin shobat pasang di blog
5. simpan/save.


Cara Memasang Kode HTML / Java Script di Blog blogger untuk tampilan baru blogger adalah sebagai berikut:

1. login ke akun blogger shobar
2. klik "opsi lainnya" (yang terletak di samping kiri kotak "lihat blog" berupa tanda panah kebawah)
3. pilih "tata letak"
4. klik "tambah gadget" lalu paste kode HTML yang sudah shobat copy sebelumnya yang ingin shobat pasang di blog
5. simpan/save.
Cara Memasang kode HTML / Java Script di Blog Mudah Bukan. selamat mencoba. semoga bermanfaat

Cara Memasang Kode HTML / Java Script di Blog Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Kang Hikam

2 komentar: